Unsur-unsur kebudayaan
C. Kluckhohn, seorang antropolo Amerika, dalam bukunya Universal Category of culture, menguraikan tujuh unsur kebudayaan yang menjadi isi pokok tiap kebudayaan di dunia. Ketujuh unsur tersebut sebagai berikut:
1. Bahasa (lisan maupun tulisan)
2. Sistem pengetahuan
3. Organisasi sosial dan sistem kekerabatan
4. Sistem peralatan dan tekhnologi
5. Sistem mata pencaharian
6. Sistem religi
7. Kesehatan
Kebudayaan terdiri dari 3 (tiga) wujud, sebagai berikut :
1. Gagasan/ide, nlai-nilai, dan norma
2. Tindakan berpola dan berbagai aktifitas
3. Benda atau karya manusia.
0 komentar:
Posting Komentar